Bahan Pisang Yoghurt :
Bahan :- 1 buah pisang Ambon matang ukuran sedang, kupas
- 4 sdm yoghurt plain, aduk-aduk supaya tidak kaku
- 1/2 sdm kismis
- 1/2 sdm selai strawberry rendah kalori
- 1/2 sdm susu kental manis
- 2 sdm cornflakes
Cara Membuat Pisang Yoghurt :
- - Letakkan pisang di piring saji
- - Tuangkan / taburkan di atasnya berturut-turut:
- - Yoghurt, kismis, selai, susu kental manis dan cornflakes
- - Siap dihidangkan
- Untuk: 1 porsi
- Kalori per porsi : 226 kal
- Lemak per porsi: 2 g
Buat Review dan Rating Resep Pisang Yoghurt